5 Game Naruto Offline Android Terbaik 2019

Naruto Senki

Siapa sih yang nggak kenal dengan sosok Naruto? Yup, Naruto merupakan karakter utama dalam serial animasi Naruto Shippuden. Sosoknya yang crewet dan keras kepala tentu nggak mudah untuk dilupakan.

Saking terkenalnya, manga ini tak hanya diangkat ke dalam serial TV, tetapi juga dikembangkan dalam sebuah game Android. Game Naruto pun menjadi salah satu pilihan favorit khususnya anak laki-laki.

Nah, buat Anda yang menyukai game animasi, berikut 5 game Naruto offline paling rekomended yang wajib dicoba.

Kumpulan Game Naruto Offline Android Terbaik

1. Naruto Shippuden Narutimate Accel 3

Naruto Shippuden Narutimate Accel 3

Naruto Shippuden Narutime Accel 3, merupakan aplikasi terbaru dan terbaik dari jajaran game Naruto. Pada game ini, pengguna akan disediakan permainan seru dengan berbagai karakter yang ada di dalam serial animasi Naruto.

Tak hanya karakternya, banyak jurus dalam manga Naruto yang bisa diaplikasikan dalam berperang. Salah satu keunggulan dari game ini adalah memiliki tampilan grafis 3D dengan kualitas super jernih. Tak hanya itu, pengguna juga bisa memainkan game ini dengan menggunakan konsol PSP.

2. Naruto Senki

Naruto Senki

Berbeda dengan list pertama, Naruto Senki merupakan sebuah game Naruto offline yang menyajikan tampilan gambar dalam bentuk 2D. Di dalam game ini, tidak hanya ada Naruto tetapi juga karakter di sekitar Naruto yang semuanya memiliki jurus (jutsu) berbeda-beda. Misi utama dalam permainan ini yaitu berperang melawan para monster yang akan merusak desanya.

Simak juga:  FF4HX VIP Injector APK Free Fire Terbaru 2022, Cek Disini!

3. Ninja Legend

Ninja Legend

Game Naruto yang bisa dimainkan offline lainnya yaitu Ninja Legend. Pada aplikasi ini, Anda bisa memainkan game dengan berbagai karakter, mulai dari Naruto, Sasuke dan banyak karakter ninja lainnya.

Menariknya, di sini pengguna bisa mengkombinasikan karakter satu dengan yang lainnya agar semakin kuat dalam melawan musuh. Sampai saat ini, telah ada sekitar 800 kombinasi dengan 100 lebih item (jurus) tambahkan untuk memperkuat diri.

4. Naruto X Boruto Ninja Voltage

Naruto X Boruto Ninja Voltage

Game Naruto lainnya yang juga sangat rekomended yaitu Naruto X Bronto Ninja Voltage. Game ini sangat populer di kalangan pecinta game karena menyajikan beragam pertarungan menantang dan seru yang nggak boleh dilewatkan.

Selain itu, game ini juga memiliki latar yang menarik. Pada game ini, semua karakter dalam serial manga Naruto Shippuden terlibat di dalamnya seperti Naruto, Sasuke, Sakura dan Kakashi. Tak hanya itu, Anda juga bisa menggunakan karakter dalam serial terbaru Naruto yaitu Boruto Uzumaki.

Salah satu keunggulan dari aplikasi ini adalah game ini bisa dimainkan secara multiplayer dengan jumlah pemain hingga 4 orang, jadi sangat cocok untuk dimaikan bersama teman saat luang. Tak hanya itu, di sini juag terdapat battle rankin yang diurutkan berdasarkan jumlah skor permainan.

5. Ninja Rebirth – Monster Legend

Ninja Rebirth – Monster Legend

Selain beberapa pilihan di atas, Anda juga bisa mencoba memainkan Ninja Rebirth – Monster Legend. Pada game ini terdapat lebih dari 40 karakter yang biasanya muncul dalam serial animasi Naruto.

Simak juga:  Download Sekarang Stick War Legacy Mod 999 Army Apk

Hampir semua jurus dalam serial Naruto juga disediakan pada game ini. Permainan ini bisa dilakukan seorang diri ataupun bekerja sama dengan temn (karakjter lain) dalam membangun guild.

Dari semua game Naruto offline di atas, semuanya memuat tentang karakter Naruto dan rekan-rekannya yang ada di serial manganya.

Yang membedakan hanya terletak pada misi dan latar dalam setiap game. Kira-kira mana nih yang menjadi favorit Anda?

You May Also Like