Pengantin Batak Viral di Tiktok, – Pada sosial media tiktok memang selalu saja ada hal yang menjadi ramai sehingga viral dan menjadi suatu trending topic.
Seperti hal nya yang akan kita bahas kali ini yakni mengenai video pengantin batak yang
dimana sedang viral pada aplikasi tiktok.
Ternyata video pengantin batak tak hanya viral pada tiktok saja loh. Namun pada berbagai
sosial media lainnya.
Mungkin sebagian dari kalian masih belum ada yang tahu mengenai video pengantin batak
mengapa bisa viral di tiktok.
Nah jika kalian ingin mengetahuinya maka silahkan untuk simak pembahasan secara lengkapnya
pada submenu selanjutnya ya.
Pengantin Batak Viral
Pada video pengantin batak viral memperlihatkan seorang ibu-ibu yang mendatangi gereja
dengan keadaan marah-marah.
Menurut informasi yang telah beredar. Ibu-ibu yang datang dengan marah-marah merupakan
ibu kandung dari pengantin wanita yang sedang menggelar acara pernikahan di gereja HKBP
tanjung muai.
ternyata ibu dari sang pengantin wanita tersebut mengamuk karena tidak menyetujui jika
anak perempuannya di nikahi oleh pria yang merupakan pilihan dari putrinya tersebut.
Video yang di unggah pada sosial media tiktok tersebut telah beredar luas hingga menjadi
viral sampai saat ini.
Mengapa Pengantin Batak Bisa Viral?
Video pengantin batak viral tiktok telah di tonton lebih dari satu juta kali oleh para
pengguna aktif tiktok loh.
Pengantin wanita yang ada dalam video tersebut kabarnya bernama ‘reftania yanti nainggolan’
dan reftania ini telah di tuding menikah tanpa adanya persetujuan atau restu dari sang ibu.
Katanya reftania juga telah terduga di culik dari awal hingga akhir pada kejadian di
video tersebut.
Dalam video terlihat jelas jika ibu dari pengantin wanita sangat tidak merestui hubungan
putrinya dengan lelaki pilihannya sendiri. Hal inilah yang membuat video pengantin batak
menjadi viral.
Menurut informasi, katanya si pengantin wanita sebenarnya memang tidak meminta restu kepada
ibunya. Namun tak sedikit juga ada kabar yang beredar bahwa si pengantin wanita telah
meminta restu tapi tetap tidak di restui.
Meskipun tidak di restui namun si pengantin wanita yang bernama reftania tersebut tetap
memilih menikah dengan lelaki pilihannya.
Kesimpulannya, video pengantin batak bisa viral karena tingkah dari sang ibu yang marah-marah
di acara pernikahan anaknya yang seolah tak merestui pernikahan dari sang anak tersebut.
Ternyata si pengantin wanita telah melakukan klarifikasi yang membuat informasi mengenai
video viral tersebut hingga menjadi lebih jelas.
Bagi kalian yang penasaran mengenai klarifikasinya. Silahkan untuk simak pada submenu
berikutnya ya.
Klarifikasi Pengantin Viral Batak
Karena video pada saat pernikahannya menjadi viral dan trending. Maka pihak dari pengantin
wanita sendiri yakni ‘reftania yanti nainggolan’ tentunya membuka suara.
Pada klarifikasinya, Reftania menyatakan bahwa jauh sebelum tanggal pernikahannya tiba ia
sudah meminta izin kepada orang tua dan juga paman nya.
Dan reftania sendiri juga mengklaim bahwa keributan tersebut terjadi karena sinamot (mahar)
tidak jatuh ke tangan sang ibu.
Refta juga telah menampik adanya tudingan jika dirinya telah di culik. Ia juga menyatakan
bahwa selama ini ia tinggal di kost untuk bekerja.